Detail Buku
Judul Sarinah
Sub Judul K E W A J I B A N W A N I T A d a l a m PERJOEANGAN R E P U B L I K I N D O N E S I A
Penulis
Deskripsi Fisik 293 halaman
Penerbit
Kota Yogyakarta
Tahun 1947
ISBN
DDC
No Panggil
Genre/Subjek
Bahasa Indonesia
Seri
Update Terakhir Senin, 17 Mei 2021, 10:44 wib
About the book

Soal wanita adalah soal masyarakat! Sayang sekali, bahwa soal wanita  itu belum pernah dipelajari sungguh-sungguh  oleh  pergerakan  kita.  Sudah  lama  saya bermaksud  menulis  buku  tentang  soal  itu,  tetapi  selalu maksud  saya  itu  terhalang  oleh  beberapa  sebab.  Tetapi sesudah  kita  memproklamasikan  kemerdekaan,  maka menurut  pendapat  saya  soal wanita  itu  perlu  dengan  segera dijelaskan  dan  dipopulerkan.  Sebab  kita  tidak  dapat menyusun Negara dan tidak dapat menyusun masyarakat, jika (antara  lain-lain  soal)  kita  tidak mengerti  soal wanita.  Itulah sebabnya saya, setiba saya di Yogyakarta, segera mengadakan kursus-kursus wanita itu. 

Daftar Lampiran

Sarinah
17-Mei-2021, 10:44 WIB
Baca

PONPES ASSALAFIYYAH MLANGI

Pesantren Assalafiyyah Mlangi adalah lembaga pendidikan formal berbasis pesantren wajib bording di lingkungan pondok pesantren Assalafiyyah. Hingga saat ini telah berkembang dengan berbagai lembaga pendidikan formal dibawah payung Pondok Pesantren Assalafiyyah Mlangi yaitu; MTs, MA, dan SMK Assalafiyyah.

KONTAK KAMI

Alamat : Jl. Kyai Masduqi Mlangi, Nogotirto, Gamping, Sleman - D.I Yogyakarta 55292
Telepon : 081393128882
Email : pengurus@ppasm.com